Quarto

Quarto adalah perangkat lunak sistem publikasi sumber terbuka.

Instalasi

Sayangnya, Fedora tidak menyediakan paket Quarto di repositori resmi sedangkan di situs resmi Quarto mereka hanya menyediakan berkas arsip `tar.gz` bukan `.rpm` sehingga Quarto harus diinstall secara manual. Semenjak RStudio ? dipindahkan dari repositori resmi Fedora ke Fedora Copr? karena keputusan upstream untuk menghentikan versi Qt dan beralih ke Electron?, Quarto akhirnya juga dapat diinstall dari repositori Copr. Paket RStudio Desktop maupun Quarto ini dikelola oleh orang yang sama yang mengelola paket RStudio saat masih di repositori resmi Fedora.

wget https://github.com/quarto-dev/quarto-cli/releases/download/v1.4.550/quarto-1.4.550-linux-rhel7-amd64.tar.gz

Untuk menginstall Quarto, jalankan perintah berikut secara berurutan:

 sudo dnf copr enable iucar/rstudio
 sudo dnf install quarto

Ekstrak file

tar -C /opt -xvzf quarto-1.4.550-linux-rhel7-amd64.tar.gz

Symlink binari Quarto ke $PATH

ln -s /opt/quarto-1.4.550-linux-rhel7-amd64/bin/quarto /usr/local/bin

Troubleshooting

Tidak dapat membuat `.qmd` di RStudio

Paket RStudio di Fedora tidak mengaktifkan dukungan Quarto sehingga walaupun Quarto telah terpasang, RStudio tidak akan mendeteksi Quarto.